LPJ DEPARTEMEN OLAH RAGA DAN KESEHATAN

• JANGKA PENDEK
1. Mengadakan kegiatan olah raga
2. Mengadakan pertandingan persahabatan
3. Menyediakan tempat obat-obatan dan mengoperasikannya.
4. Menyediakan dan Mengusahakaan prasana olah raga.
5. Membantu perawatan mahasiswa yang sedang sakit.
PROGRAM KERJA
• JANGKA PANJANG
1. Menyediakan obat-obatan lengkap.
2. Membentuk tim olah raga FORMIL.

REALISASI PROGRAM KERJA
Oktober 2008
Nama Kegiatan : Sepak Bola.
Pelaksanaan : Kamis, 23 Oktober 2008 M.
Laporan singkat : Pertandingan persahabatan antara Tim FORMIL melawan Tim Tanzania.

Nama Kegiatan : Sepak bola (pertandingan dengan mahasiswa baru).
pelaksanaan : Jum'at, 31 oktober 2008.
Laporan singkat : terlaksana dengan baik.
November 2008
Nama Kegiatan : Bola Voley
Pelaksanaan : Sabtu, 8 November 2008
Laporan singkat :
• Pertandingan persahabatan antara Tim FORMIL melawan Tim Bola Volly Aidid.
• Tim bola Voly FORMIL telah berusaha semaksimal mungkin. Akan tetapi kalah tipis dengan skor akhir 2-1.
Kendala yang terjadi selama pelaksanaan kegiatan:
• Kekurangan pemain handal.
Nama Kegiatan : Sepak bola (pertandingan persahabatan dengan mahasiswa Yaman yang berdomisili di Jami'atul Ahgaff).
Pelaksanaan : Kamis, 13 November 2008.
Laporan singkat : Terlaksana dengan baik dan sukses, dengan pemenang tim INDONESIA (skor 3 – 2.)
Februari 2009
Nama Kegiatan : Sepak Bola (Pertandingan persahabatan melawan Tim Rubat).
Pelaksanaan : Rabu, 18 Februari 2009.
Laporan singkat : Terlaksana dengan baik dengan pemenang tim FORMIL 2-0.

Nama Kegiatan : Sepak Bola (Liga FORMIL)
Pelaksanaan : Selasa, 24 Februari 2009 – Selasa, 3 Maret 2009.
Laporan singkat : Terlaksana dengan baik.
Maret 2009
Nama Kegiatan : Sepak bola (pertandingan persahabatan dengan pengurus PPI Yaman).
Pelaksanaan : Senin, 9 Maret 2009.
Laporan singkat : Terlaksana dengan baik dengan skor imbang 1-1.

Nama Kegiatan : Sepak bola ( footsal ) melawan tim Darul Mustofa.
Pelaksanaan : Jum'at, 13 maret 2009.
Laporan singkat :Terlaksana dengan baik, pemenang tim FORMIL dengan skor 13 – 5.
Agustus 2009
Nama Kegiatan : Peringatan HUT RI 64
Pelaksanaan : 3-15 Agustus 2009
Laporan singkat : Terlaksana dengan lancar dan sukses.
Deskripsi kegiatan :Kegiatan ini diisi dengan berbagai perlombaan dan diakhiri dengan pembagian hadiah, gelar doa dan makan malam bersama di Masbah Mahsun. Kegiatan tersebut merupakan rangkaian kegiatan awal persiapan LPJ yang diisi dengan pengenalan 10 bakal calon ketua umum FORMIL 2009-2010. bekerjasama dengan departemen olah raga dan kesehatan.
Aidid, Merdeka: 17 Agustus 2009 M

Muhammad Rifa`i

Koordinator



Anggota : Zaki Yamani, Aris Fadillah, Asep Habibullah, Eko Prayitno

0 komentar:

Posting Komentar